Sebelum kita bahas kalian mungkin pernah mengalami error set time_zone='America/Los_Angeles' ketika hendak ingin upload suatu database yang pastinya dari database bikinan orang lain yang jelas konfigurasi xampp-nya berbeda dengan punya kita,seperti gambar di bawah:
untuk mengatasi error tersebut kita dapat menggunakan file database time_zone dibawah ini:
File Download : Fix Time Zone
setelah kita download, mari kita eksekusi:
1. ekstrak file download-an diatas,
2. jalankan xampp,
3. masuk ke 'localhost/phpmyadmin',
4. cari database 'mysql',
5. setelah masuk ke database 'mysql' import database melalui tab 'import',
6. import salah satu file yang berada dalam folder hasil ekstrak-an tadi,
7. klik go, dan finish.
semoga bermanfaat.
Tuesday, 22 March 2016
Next
This is the most recent post.
Previous
Sistem Perancangan Model Berorientasi Objek "Pembuatan SIM"
Related Posts
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Terima kasih pak, kbtulan lagi ngebuatin tugas tentang xampp
ReplyDeleteTips Kesehatan dan Kecantikan
semoga bermanfaat...
ReplyDeleteClick to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.